TNI mengirim satuan tugas (Satgas) Kesehatan ke Aceh untuk membantu korban gempa. Satgas ini telah berangkat dengan tiga pesawat Hercules milik TNI AU.
TNI AU membenarkan adanya pesawat AU Malaysia yang masuk ke wilayah Indonesia, Natuna, Kepulauan Riau. Pesawat itu belum terlalu jauh memasuki wilayah NKRI.