Penjualan hewan kurban, sapi dan kambing, di DKI Jakarta terkena dampak perlambatan ekonomi yang sedang terjadi. Penjualan sapi dan kambing kurban ikutan menurun.
Para pedagangan daging melakukan aksi mogok gara-gara harga daging sapi yang melambung. Kios-kios daging di Pasar Mayestik, Jakarta Selatan pun kosong melompong.
Kalau mau wisata kuliner di Bekasi, wajib mencoba ikan gabus pucung. Kuliner Betawi yang juga khas Bekasi itu memang sedap dan menggoyang lidah. Salah satu rekomendasinya adalah di Warung Makan Betawi Tamit Riman.
Batu akik dari Garut sudah mendunia. Tak sedikit kolektor dari luar negeri yang juga berburu keindahan batu Ijo Garut hingga Pancawarna Edong. Batu-batu indah itu umumnya berasal dari kawasan Bungbulang.
Kota Muslim di Tiongkok? Mungkin Anda mengerenyitkan dahi saat mendengar kalimat itu. Jangan salah, Negeri Tirai Bambu memang punya kota Muslim yang damai dan jadi destinasi wisata. Namanya Xian.