Forest meminta rekam suara VAR laga melawan City akhir pekan lalu kepada PGMOL. Mereka hendak mengajukan komplain atas sejumlah keputusan kontroversial.
Legenda Manchester United Peter Schmeichel menyayangkan keputusan klub melepas Rasmus Hojlund. Padahal Hojlund bisa cetak banyak gol asal mendapat suplai oke.
Marcus Rashford mencetak dua gol dalam kemenangan Barcelona atas Newcastle di Liga Champions. Flick berharap gol-gol ini bikin Rashford makin percaya diri.