Belakangan ini, AstraZeneca bikin gaduh dengan pengakuannya tentang efek samping langka TTS. BPOM RI memastikan belum ada laporan kejadian di Indonesia.
AstraZeneca untuk pertama kalinya mengakui vaksin COVID-19 buatan mereka dapat menyebabkan efek samping TTS yang sangat jarang terjadi. Begini fakta-faktanya.
BPOM RI memastikan pemerintah sudah tidaK menggunakan vaksin COVID-19 AstraZeneca untuk pemberian vaksinasi. Tidak ada stok vaksin tersebut yang beredar di RI.