detikHealth
Bayi Menolak Menyusu? Kenali Aneka Sebab-sebabnya
Bayi menolak payudara ibu yang disodorkan tentu membuat ibu sedih. Rasanya mungkin seperti patah hati akibat cinta yang bertepuk sebelah tangan. Apalagi payudara sedang penuh dengan ASI. Jangan buru-buru putus asa dan menyerah.
Selasa, 31 Mar 2015 19:35 WIB







































