Ketua Fraksi Partai Demokrat, Ibas, minta maaf terkait isu tunjangan DPR. Ia siap evaluasi dan mendengarkan aspirasi masyarakat untuk situasi yang lebih baik.
Polisi mulai menerapkan rekayasa lalu lintas di Jalan Gatot Subroto dari Semanggi arah Slipi, Jakarta, menjelang aksi Hari Tani Nasional yang digelar di DPR.
Sebanyak 8.340 personel dikerahkan mengamankan aksi unjuk rasa memperingati Hari Tani Nasional di depan DPR/MPR RI. Rekayasa lalu lintas bersifat situasional.
Ratusan massa dari mahasiswa dan driver ojol demo di depan Kantor DPRD Sumut. Salah satu driver ojol terlihat memasang tulisan 'Jangan Lindas Kami' di jaketnya.