detikHot
Akhirnya Comeback, SISTAR19 Siapkan 2 Lagu Baru
SISTAR19 sudah mengumumkan akan kembali ke panggung musik bulan ini. Hyolyn dan Bora sudah punya dua lagu untuk diperdengarkan kepada para penggemar.
Kamis, 04 Jan 2024 14:46 WIB