Bareskrim Polri meluncurkan aplikasi Pelayanan Pengaduan Reserse untuk memudahkan masyarakat mengadu. Tersedia juga layanan via WhatsApp di nomor berikut.
Aplikasi Pelayanan Pengaduan Reserse diluncurkan dengan keunggulan akses mudah, komunikasi interaktif, gelar perkara online, dan notifikasi cepat untuk pelapor.
Kepala BNN Komjen Suyudi Ario Seto merotasi sejumlah pejabat di BNN. Salah satunya, Suyudi menunjuk Kombes Dedy Tabrani sebagai Kepala BNN Provinsi Aceh.