Edward Hutabat mengibaratkan koleksinya seperti kue lapis legit yang simpel dan dibuat secara manual. Busana-busana itu juga hadir dengan potongan klasik.
Mutiara Baswedan memakai beragam busana di hari pernikahannya. Keluarga menjelaskan alasan Mutiara mengenakan beragam busana dengan sentuhan budaya dan modern.