detikNews
Gillard Bicara Soal Seksisme di Amerika Serikat
Di AS, eks PM Australia Julia Gillard mengungkapkan pengalamannya menghadapi seksisme semasa menjabat. Ia juga telah berbagi cerita dengan perempuan-perempuan lain yang menghadapi perlakuan serupa saat menduduki jabatan penting.
Jumat, 20 Jun 2014 10:39 WIB







































