Puncak peringatan Hari Aksara Internasional Provinsi Jatim dipusatkan di Banyuwangi. Gubernur Khofifah hadir membuka acara yang dipusatkan di Hotel El Royal.
Penyelenggaraan event balap motor kelas internasional, WSBK di Sirkuit Mandalika membawa berkah. Kamar-kamar hotel di kawasan Senggigi jadi terisi penuh.