detikHealth
Kini Dokter Lebih Bebas Jadi Dosen dan Dosen Bebas Jadi Dokter
Dulu, dokter yang menjadi dosen atau pengajar di perguruan tinggi negeri sering menghadapi hambatan untuk mengembangkan kariernya di dunia pengabdian dokter. Sebab profesi dokter di rumah sakit adalah 'lahan' yang didominasi oleh dokter dengan Nomor Induk Pegawai (NIP) dari Kemenkes.
Senin, 30 Sep 2013 17:48 WIB







































