detikSport
Hujan & Salju Tunda Stage Keenam
Sejatinya Stage keenam Reli Dakar akan dihelat Sabtu (7/1/2012) dinihari WIB. Tapi turunnya hujan dan munculnya salju musim panas membuat balapan ditunda.
Sabtu, 07 Jan 2012 08:31 WIB







































