detikNews
Bambang Sungkono Nongol Sebagai 'Peserta' Konvensi Capres PD
Komite konvensi calon presiden Partai Demokrat telah menetapkan 11 nama peserta yang ikut konvensi. Dalam proses penetapan, tiba-tiba muncul satu lagi capres bernama Bambang Sungkono.
Jumat, 30 Agu 2013 16:04 WIB







































