Sepakbola
Park Enjoy di Inggris
Bahasa Inggris-nya masih belepotan, tapi Park Ji-Sung mengaku sudah bisa menikmati keberadaannya di Inggris sebagai pemain Manchester United.
Sabtu, 24 Sep 2005 10:50 WIB







































