Ingin lain dari yang lain, perangkat desa di Jember membangun kantornya menjadi tak ubahnya replika Istana Merdeka di Jakarta. Seperti apa penampakannya?
Kades Banjarsari, Kecamatan Jetis, Andi Mulyono (40) hari ini ditahan Kejaksaan Negeri (Kejari) Mojokerto. Dia diduga korupsi uang desa senilai Rp 296 juta.
Peristiwa penganiayaan berujung kematian terjadi saat moment lebaran di Blitar. Korban bernama Imam Muhroji (43), warga Desa Sumber, Kecamatan Sanankulon.
Volume kendaraan yang memasuki Banyumas terus meningkat. Bahkan di sepanjang jalan antara Tambak-Wijahan, Kecamatan Kemranjen macet sekitar 10 kilometer.
Kementerian Agama akan menggelar pemantauan hilal (rukyatul hilal) untuk penetapan awal bulan Syawal 1439H/2018M sore ini. Ada 97 titik pemantauan hilal.
H-5 jelang lebaran, kendaraan yang melintas di tol fungsional Ngawi-Solo mencapai 25-40 buah permenit atau terjadi kenaikan 40 persen dibanding hari sebelumnya.
Eri Rahayuningsih (25) warga Purworejo menderita kanker tulang pada bagian lutut. Karena sudah sangat parah, benjolan pada lututnya kini hingga sebesar bola.