detikFinance
Setor Rp 1,7 Triliun, 2 Peminat Dipasena Siap Tempur
Dipastikan dua investor yakni PT Kemila Timur dan PT Central Proteina Prima (CP Prima) akan berebut untuk mengakuisisi perusahaan tambak Dipasena.
Senin, 21 Mei 2007 19:27 WIB







































