detikNews
1 Tersangka Suap DPRD Kalteng Serahkan Diri ke KPK
Tersangka kasus dugaan suap ke anggota DPRD Kalteng, Teguh Dudy Syamsury Zaldy menyerahkan diri ke KPK. Dia saat ini sedang diperiksa di KPK.
Senin, 29 Okt 2018 18:34 WIB







































