detikNews
Yusril: Mari Jaga Demo 4 November Agar Tak Rusuh dan Merugikan Bangsa
Yusril mengajak demo 4 November berlangsung damai. "Energi terbuang begitu besar hanya karena menuntut agar Ahok diperiksa, ditangkap dan diadili," kata Yusril.
Selasa, 01 Nov 2016 10:10 WIB







































