Beredar informasi Hadi Pranoto, yang mengklaim menemukan 'obat COVID-19' dalam video di kanal YouTube musisi Anji, adalah lulusan S3 IPB. IPB pun membantahnya.
Anggota Komisi IX DPR RI Saleh Daulay mengimbau Anji dan Hadi Pranoto meminta maaf kepada publik soal video klaimnya itu yang dinilai sejumlah pihak hoax.
Video percakapan musisi sekaligus YouTuber Anji dan Hadi Pranoto tuai kontroversi. Setelah viral, kritikan langsung menghujani hingga berujung dipolisikan.
Laporan tuduhan sebarkan berita bohong karena video klaim menemukan 'obat COVID-19', polisi akan panggil pelapor serta Anji dan Hadi Pranoto untuk klarifikasi.