detikFinance
12% Pengusaha Mikro 'Naik Kelas'
Jumlah pengusaha mikro yang 'naik kelas' menjadi pengusaha kecil mencapai 12%, sementara pengusaha kecil yang 'naik kelas' menjadi pengusaha menengah mencapai 4,6%.
Selasa, 07 Sep 2010 08:44 WIB







































