Kisah tentang metode latihan Conte yang 'keras' sudah banyak diketahui, namun Giovinco mengungkap para pemain Juventus senang saat manajer energik itu cabut.
Juergen Klopp menilai persaingan dengan Manchester City menumbuhkan Liverpool. Klopp mengibaratkannya seperti persaingan antara Roger Federer dan Rafael Nadal.
Tim nasional Portugal harus melewati play-off untuk meraih tiket ke Piala Dunia 2022. Pelatih Portugal Fernando Santos yakin timnya bisa melewati ujian ini.
Trent Alexander-Arnold turut menjadi aktor saat Liverpool menahan imbang Manchester City. Bek sayap The Reds itu memperlihatkan umpan-umpannya yang yahud.