Presiden Prabowo Subianto menargetkan 165 Sekolah Rakyat bakal beroperasi mulai bulan Oktober 2025. Saat ini sudah 100 Sekolah Rakyat yang beropeasi sejak Juli.
Prabowo memberikan catatan khusus apabila dana otsus mau ditambah, yaitu para kepala daerah harus benar-benar bertanggung jawab pada dana yang diberikan.