detikFinance
Pemerintah Mulai Seleksi Calon Direksi Baru Indonesia Ferry
Kementerian BUMN sedang melakukan uji kelayakan dan kepatutan atau fit and proper test terhadap calon direksi baru PT Indonesia Ferry ASDP.
Senin, 08 Mar 2010 11:22 WIB







































