detikHot
Foster the People Kaget Dapat 2 Nominasi Grammy Awards
Band pendatang baru Foster the People sanggup mencuri perhatian hingga masuk dalam dua nominasi Grammy Awards 2012. Band indie pop tersebut pun mengaku kaget dapat nominasi.
Rabu, 18 Jan 2012 18:18 WIB







































