detikOto
Menyerobot Antrean Saat Mudik, Ditilang!
Siapa yang tidak kesal, ketika sedang sabar-sabarnya mengantre karena macet, tiba-tiba dari belakang orang menyalip dan menyerobot antrean kita. Nah, lebaran kali ini, para pengemudi yang tidak disiplin tersebut bakal ditindak alias ditilang.
Senin, 14 Sep 2009 16:32 WIB







































