detikNews
Mahasiswi Binus Seminggu Tak Pulang, Ibu Lapor Ke Polda
Seorang ibu bernama Liliana Herawati (53) melaporkan kehilangan anaknya, Melina Herawati (22). Putri bungsunya itu menghilang sejak Senin 13 Oktober lalu. Liliana yakin putrinya diculik.
Selasa, 21 Okt 2008 17:06 WIB







































