detikNews
Palsukan Akun Facebook Gubernur Gorontalo, Ipul Tipu 3 Wanita
Ipul (41) memalsukan akun Facebook Gubernur Gorontalo. Dengan modal itu, ia menipu tiga wanita dan uang pun dia raup. Dua di antaranya bahkan sempat disetubuhi.
Jumat, 23 Nov 2018 10:17 WIB







































