detikNews
Ketum PBNU: Islam di Indonesia Paling Dilihat di Mata Dunia
Ketum PBNU Said Aqil Siradj menilai, kebudayaan Islam di Indonesia paling dapat dibanggakan dari pada negara-negara muslim lain di dunia. Terlebih jika dibandingkan dengan negara-negara muslim di kawasan Timur Tengah, menurutnya Indonesia jauh lebih beradab.
Selasa, 19 Mei 2015 12:31 WIB







































