Hari ini Gatot Brajamusti menjalani sidang perdana dugaan pencabulan dan asusila. Usai mendengarkan pembacaan dakwaan, Gatot memilih untuk mengajukan eksepsi.
Suci Patia tak pernah tahu keluarganya akan menimpa cobaan seperti sekarang. Bermula dari penangkapan sang ayah, Aa Gatot Brajamusti hingga berikutnya.