Penyelundupan Ribuan Mie Instant Digagalkan
Penyelundupan ribuan kardus mie instant dalam truk digagalkan polisi. Keempat pelakunya diringkus petugas saat membongkar barang di Jalan Margomulyo 40, Surabaya.
Senin, 15 Jun 2009 14:32 WIB







































