detikNews
Menantu Didakwa Siarkan Hoax Hasil Swab Habib Rizieq Berbuntut Keonaran
Hanif Alatas didakwa bersama-sama dengan Habib Rizieq dan Dirut RS Ummi Bogor Andi Tatat. Hanif Alatas didakwa membuat onar karena menyiarkan hoax tes swab HRS.
Jumat, 19 Mar 2021 19:05 WIB