Pemprov Jatim resmi menyerahkan SK ke 16 Pelaksana Harian (Plh) Bupati/Wali Kota di Jatim. SK diberikan, karena 16 jabatan kepala daerah berakhir hari ini.
Gubernur Sumatera Selatan Herman Deru meminta Himpunan Pengusaha Muda Indonesia (HIPMI) Provinsi Sumsel menunjukkan aksi nyata dalam memajukan potensi desa.