detikNews
Imbas Demo Buruh, Jalanan Sekitar Kuningan-Mampang Macet Parah
Bukan pemandangan yang aneh lagi saat memasuki jam pulang kantor kondisi jalanan di sekitar Kuningan-Mampang, Jakarta Selatan dipadati mobil. Namun, hari ini kemacetan kian diperparah lagi sebagai imbas dari demo buruh.
Rabu, 10 Des 2014 18:28 WIB







































