detikNews
Ada Kabar Personel TNI-Polri Ditahan di Malaysia, Polda Kaltim Membantah
Polda Kalimantan Timur membantah kabar yang menyebut pihak Malaysia menahan 17 warga negara Indonesia, termasuk TNI dan polisi, serta tiga warga sipil.
Minggu, 15 Mar 2015 22:52 WIB







































