detikNews
Ekstrem! Suhu di Riau 36 Derajat Celcius
Anda yang tinggal di Pekanbaru dan Riau, merasakan suhu udara yang panas belakangan ini? Anda tidak salah. Pantauan BMKG, suhu udara di Riau mencapai 36 derajat Celcius. Fiuuh!
Senin, 09 Mei 2011 16:12 WIB







































