detikNews
Jokowi: Harus Ada Hambatan Buat Bank Asing Agar Tak Mudah Masuk RI
Calon Presiden Joko Widodo (Jokowi) menilai perlunya semacam hambatan untuk perbankan asing untuk masuk ke dalam negeri. Ini dilakukan untuk melindungi perbankan dan pasar dalam negeri.
Minggu, 15 Jun 2014 21:59 WIB







































