Proses evakuasi gerbong kereta api (KA) anjlok setelah jalan sendiri masih berlangsung. Dari dua gerbong, kini tinggal satu gerbong saja menunggu dievakuasi.
PT KAI Daop 8 Surabaya mendatangkan crane membantu evakuasi empat gerbong anjlok di Stasiun Malang Kota Lama. Dari empat gerbong, baru dua berhasil diangkat.