detikInet
Wow, Robot Koki Cuma Perlu 3 Menit untuk Memasak
Para pengunjung di sebuah restoran cepat saji di Shanghai, China, akan mendapat kejutan menyenangkan. Masakan lezat yang mereka santap merupakan buatan dua robot koki yang dimasak dalam waktu singkat!
Senin, 21 Feb 2011 15:49 WIB







































