detikNews
Demo Buruh Bubar, Sampah Berceceran di Monas
Unjuk rasa para buruh sepanjang hari ini memang berlangsung tertib dan aman. Namun kegiatan buruh itu menyisakan kondisi yang tak sedap. Salah satunya karena banyaknya tumpukan sampah hingga coretan di jalan
Rabu, 01 Mei 2013 18:27 WIB







































