detikNews
M Sobary: Jangan Pernah Anggap 'Receh' Uang Receh
Budayawan sekaligus penulis kolom, esai, dan novel Mohammad Sobary mengatakan, fenomena koin untuk Prita adalah simbol sebuah solidaritas yang kuat. "Jangan anggap 'receh' uang receh," tegasnya.
Rabu, 16 Des 2009 07:20 WIB







































