detikNews
Israel Lancarkan Serangan Udara ke Gaza Usai Serangan Roket
Dua roket ditembakkan ke wilayah Israel oleh kelompok militan Gaza. Tidak ada korban luka, namun roket ini memicu serangan udara Israel di wilayah Gaza.
Sabtu, 19 Sep 2015 12:43 WIB







































