Kebakaran Panti Jompo Werdha di Kota Manado, merenggut nyawa 16 lansia yang tak berdaya menyelamatkan diri. Sementara 19 lansia lainnya dilaporkan selamat.
Mahasiswa UIN Mataram berunjuk rasa menuntut sanksi tegas terhadap dosen terduga pelaku kekerasan seksual. Mereka juga minta jaminan keamanan bagi mahasiswi.
Seorang mahasiswa di Bogor berinisial SNR (18) ditemukan tewas di homestay kawasan Dramaga, Kabupaten Bogor, Jawa Barat. Polisi menduga korban tewas bunuh diri.