detikNews
Sandiaga Ucapkan Dukacita untuk Korban Konflik di Suriah
Konflik berkepanjangan masih terus terjadi di Aleppo, Suriah. Calon wakil gubernur DKI Sandiaga Uno mengucapkan dukacita atas tragedi yang terjadi di Suriah.
Sabtu, 17 Des 2016 00:41 WIB







































