Sepakbola
Hujan Api di San Siro
Membawa suar atau flare masuk ke stadion jelas bukan perkara mudah. Jangankan di Eropa sana, di negeri ini pun begitu. Kita harus punya seribu cara untuk mengelabuhi pihak pengamanan stadion agar bisa menyeludupkan flare, lalu menyalakannya di teras tribun.
Kamis, 27 Nov 2014 12:32 WIB







































