Tak hanya vaksin, peneliti dunia pun gencar cari antibodi COVID-19. llama Tito ini jadi hewan coba untuk menghasilkan nano-antibodi yang menetralkan SARS-CoV-2.
Pemerintah memperbolehkan masyarakat bepergian dengan syarat hasil PCR atau rapid test negatif. Padahal rapid test tidak bisa dijadikan acuan diagnosa COVID-19.