detikNews
Entong Gendut, Pemimpin Pemberontakan Petani dari Condet
Entong Gendut menjadi salah satu tokoh Betawi yang melawan tirani kolonial Belanda, tepatnya di kawasan Condet, Jakarta Timur. Tuan tanah yang menguasai tanah partikelir menarik pajak pada petani. Bila tak bisa membayar pajak, harta benda petani akan disita. Pemberontakan pun dimulai.
Jumat, 21 Jun 2013 10:19 WIB







































