Kepala Staf Kepresidenan Jenderal TNI (Purn) Moeldoko menjelaskan kenapa penanganan kerusuhan di Rutan Mako Brimob sangat tertutup dari publik. Apa alasannya?
Masih ada sejumlah hal belum terjawab soal tragedi penyanderaan di Mako Brimob. Salah satunya, mengapa para teroris sampai perlu menyiksa 5 polisi secara keji.
Presiden Jokowi menyampaikan duka atas gugurnya 5 anggota Polri dalam kerusuhan di Mako Brimob. Dia juga menyebut negara tak pernah takut terhadap segala teror.