detikInet
Sony Keluarkan US$ 30 Juta Bangun Kios Demo PS3
Untuk mempromosikan PlayStation 3, Sony bakal membangun 15.000 kios di Amerika dan Kanada. Padahal promosi PS2 hanya butuh 3.000 kios.
Kamis, 28 Sep 2006 11:44 WIB







































