detikTravel
Mendaki 600 Anak Tangga Demi Air Terjun Menawan di Lhokseumawe, Aceh
Di Lhokseumawe, Aceh ada air terjun cantik bernama Blang Kolam. Untuk ke sini, Anda harus berjuang ekstra menaklukan 600 anak tangga. Namun, perjuangannya setimpal dengan keindahan alam di sana.
Kamis, 05 Mar 2015 13:30 WIB







































